Pada postingan yang pertama saya akan memberikan tutorial mudah bagaimana cara mempercantik desktop Ubuntu anda dengan conky lua.
Sikat langsung :D
Buka terminal dan ketikkan sudo apt-get install conky
Download conky lua di sini dan extract file tersebut
Buka Home Folder > tekan ctrl+H untuk memunculkan hiden file.
Buat folder baru dan beri nama .conky dan copy gambar (png) dari hasil file extract tadi ke folder ini. Contoh:
Buat satu folder lagi dalam Home Folder dan beri nama .lua masuk ke folder .lua tersebut dan buat satu folder lagi dengan nama scripts kemudian copy file clock_rings.lua dari hasil file extract tadi ke folder sripts ini.
Copy file conkyrc dalam folder extract tadi ke dalam Home folder dan ubah namanya menjadi .conkyrc.
Untuk setingan cuaca edit di sini dan pilih negara dan kota kamu. Kalau saya pilih Indonesia dan kota Jakarta. Kota yang ditunjuk adalah "WIII"
Kemudian buka terminal dan ketik sudo gedit /home/$USER/.conky/conkyrc
Muncul :
Ganti LIPX dengan WIII dan Verona dengan Kota kamu … trus simpan.
Nah..aktifkan conky agar keluar otomatis saat startup.
Caranya ketik sudo gedit .conky-start.sh di terminal kemudian isikan.
#!/bin/bash
0 comments:
Post a Comment
Terimakasih telah berkenan mengunjungi dan meninggalkan komentar di blog ini. Saran dan komentar Anda sangat membantu kami dalam meningkatkan kualitas Artikel yang kami tuliskan.